Kata Keluarga Dalam Bahasa Inggris
- Posted By : Admin 9
- On 2022 June 17T12:26
- Category : Terbaru

Skip to content MENU Home Ekonomi Bahasa Biologi Geografi Info Kampus Akreditasi Passing Grade PTN PTN SBMPTN Umum Homepage / Agama / Bahasa Arab Anggota Keluarga Bahasa Arab Anggota Keluarga By RadaPosted on 11 November 2022 Bahasa Arab Anggota Keluarga – Assalamualaikum wr wb pada kesempatan ini penulis dosenpintar.com akan berbagi sebuah artikel yang kali ini akan membahas tentang Bahasa Arab Anggota Keluarga. Adapun pembahasan terlengkapnya bisa sobat simak berikut dibawah ini. Bahasa Arab Anggota Keluarga Bahasa Arab Anggota Keluarga dan Kerabat Dilengkapi Artinya Daftar isi Bahasa Arab Anggota Keluarga dan Kerabat Dilengkapi Artinya Dalam bahasa arab sendiri, keluarga disebut dengan usroh (اَلْأُسْرَةُ), sedangkan hubungan kekerabatan disebut dengan aqoorib (اَلْأَقْرِبَاءُ). Adapun garis keturunan disebut dengan nasab (النَسَبُ). Berikut ini adalah Kosakata Bahasa Arab Anggota Keluarga dan Kerabat, antara lain. Keluarga Inti Bahasa Indonesia Bahasa Arab Cara membacarnya Keluarga اَلْعَائِلَةُ al-‘a ilaatu Keluarga اَلْأُسْرَةُ al-Usrotu Kerabat اَلْأَقْرِبَاءُ al-Aqribaa u Kedua Orang Tua اَلْأَبَوَيْنِ al-Abawaini Ibu أُمٌ Ummun Bapak اَبٌ Abun Kakek جَدٌّ Jaddun Nenek جَدَّةٌ Jaddatun Anak Laki-laki وَلَدٌ Waladun Anak Perempuan بِنْتٌ Bintun Saudara Laki-laki أَخٌ Akhun Saudara Perempuan أُخْتٌ Ukhtun Saudara kandung (Lk) أَخٌ شَقِيْقٌ Akhun syaqiiqun Saudara kandung (Pr) أُخْتٌ شَقِيْقَةٌ Ukhtun syaqiiqotun Adik laki-laki أَخُ صَغِيْرٌ Akhun Shogiirun Adik perempuan أُخْتُ صَغِيْرَةٌ Ukhtun Shogiirotun kakak laki-laki أَخٌ كَبِيْرٌ Akhun Kabiirun Kakak Perempuan أُخْتُ كَبِيْرَةٌ Ukhtun Kabiirotun Keluarga Lainnya dan Kerabat Bahasa Indonesia Bahasa Arab Cara membacarnya Paman dari ayah عَمٌّ Ammun Paman dari ibu خَالٌ khaalun Bibi dari ayah عَمَّةٌ Ammatun Bibi dari ibu خَالَةٌ khaalatun Saudara sepupu (Lk) إِبْنُ الْعَمِّ Ibnul ‘Ammi Saudara sepupu (Pr) إِبْنَةُ الْعَمِّ Ibnatul Ammi Keponakan laki-laki أَبْنَاءُ الْأَخِ Abnaa ul akhi Keponakan perempuan أَبْنَاءُ الْأُخْتِ Abnaa ul ukhti Cucu laki-laki حَفِيْدٌ Hafiidun Cucu Perempuan حَفِيْدَةٌ Hafiidatun Ibu Tiri رَابَّةٌ/رَبِيْبَةٌ Roobbatun/ Robiibatun Ayah Tiri رَابٌّ Roobbun Ayah Mertua حَمْوٌ Hamwun Ibu Mertua حَمَّاةٌ Hammaatun Ipar Perempuan صَهْرَةٌ Shohrotun Ipar laki-laki صَهْرٌ Shohrun Menantu Laki-laki خَتَنٌ Khotanun Menantu Perempuan خَتْنَةٌ Khotnatun Buyut سَبْطٌ Sabtun Bayi رَضِيْعٌ Rodlii ‘un Baca Juga : Lirik Mars GP Ansor & Banser Status lainnya Bahasa Indonesia Bahasa Arab Cara membacarnya Janda ثَيِّبٌ/ أَرْمَلَةٌ Tsayyibun/ Armalatun Duda أَرْمَلُ Armalun Istri زَوْجٌ Zaujun Suami زَوْجَةٌ Zaujatun Anak Angkat وَلَدُ مُتَبَنِّى Waladu mutabanniy Pengantin عُرُوْسٌ Uruusun Tunangan اَلْخُطُوْبَةُ al-Khutuubatu Perjaka أَعْزَبٌ A’zabun Perawan بِكْرٌ Bikrun Laki-laki رَجُلٌ Rojulun Perempuan اِمْرَأَةٌ Imroatun Contoh Penggunaan Kosa Kata dalam Kalimat بِرِّ الْوَالِدَيْنِ Birrul walidain Artinya, “berbuat baik kepada kedua orang tua” هَذِهِ صُوْرَةُ أُسْرَتِيHadzihi shuurotun usrotii Artinya, “Ini foto keluargaku.” هَذَا أَخِي عِيْسَى وَهُوَ طَالِبٌ Hadzaa akhii ‘iisa wahuwa thoolibun Artinya, “Ini saudaraku Isa, dan dia seorang pelajar.” أُمِّيْ تَعْمَلُ فِي الْمَدْرَسَةِ Ummi ta’malu fil madrosati Artinya, “Ibu saya bekerja di sekolah.” هَذَا عَمُّ أَبِي طَالِبٍ Hadza ‘ammu Abi Tholib Artinya, “Ini adalah pamannya Abu Tholib.” Bahasa Arab Anggota Keluarga (Isim mufrad & jamak) Sedikit keterangan : Isim mufrad ( الاِسْمُ الْمُفْرَدُ ) adalah isim yang menunjukkan jumlah 1 (tunggal).Isim jamak ( اِسْمُ الْجَمْعِ ) adalah isim yang menunjukkan jamak / jumlah banyak ( lebih dari 2) Suami : Bacaannya zauj (Isim mufrad) / azwaaj (Isim jamak) huruf Arab nya زَوْجٌ ج أَزْوَاجٌ Istri : Bacaannya zaujah (Isim mufrad) / zaujaat (Isim jamak) huruf Arab nya زَوْجَةٌ ج زَوْجَاتٌ Bapak atau Ayah : Bacaannya abun (Isim mufrad) / aabaa (Isim jamak) huruf Arabnya أَبٌ ج آبَاءٌ Ibu : Bacaannya ummun (Isim mufrad) / ummahaat (Isim jamak) huruf Arabnya أُمٌّ ج أُمَّهَاتٌ Anak laki-laki : Bacaannya ibn (Isim mufrad) / abnaa (Isim jamak) huruf Arab nya اِبْنٌ ج أَبْنَاءٌ Anak perempuan : Bacaannya bintun (Isim mufrad) / banaat (Isim jamak) huruf Arab nya بٍنْتٌ ج بَنَاتٌ Saudara seibu : Bacaannya akhun (Isim mufrad) / ukhtun lil umm (Isim jamak) huruf Arab nya = أَخٌ أُخْتٌ لِلْأٌمِّ Saudara seayah : Bacaannya akhun (Isim mufrad) / ukhtun lil ab (Isim jamak) huruf Arabnya = أَخٌ أُخْتٌ لِلْأَبِ Saudara laki-laki : Bacaannya akhun (Isim mufrad) / ikhwah (Isim jamak) huruf Arab nya = أَخٌ ج إِخْوَةٌ Saudara perempuan :Bacaannya aukhtun (Isim mufrad) / akhowaat (Isim jamak) huruf Arab nya = أُخْتٌ ج أَخَوَاتٌ Sepupu laki-laki : Bacaannya ibnu ‘amm (Isim mufrad) / ibnu khool (Isim jamak) huruf Arab nya = اِبْنُ عَمٍّ اِبْنُ خَالٍ Sepupu perempuan : Bacaannya bintu ‘amm (Isim mufrad) / bintu khool (Isim jamak) huruf Arabnya = بِنتُ عَمٍّ بِنْتُ خَالٍ Paman dari ibu : Bacaannya khool (Isim mufrad) / akhwaal (Isim jamak) huruf Arabnya = خَالٌ ج أَخْوَالٌ Paman dari bapak : Bacaannya ‘amm (Isim mufrad) / a’maam (Isim jamak) huruf Arabnya = عَمٌّ ج أَعْمَامٌ Bibi dari bapak : Bacaannya ‘ammah (Isim mufrad) / ‘ammaat (Isim jamak) huruf Arabnya = عَمَّةٌ ج عَمَّاتٌ Bibi dari ibu : Bacaannya khoolah (Isim mufrad) / khoolaat (Isim jamak) huruf Arab nya = خَالَةٌ ج خَالَا Kakek : Bacaannya jadd (Isim mufrad) / ajdaad (Isim jamak) Huruf Arab nya = جَدٌّ ج أَجْدَادٌ Nenek : Bacaannya jaddah (Isim mufrad) / jaddaat (Isim jamak) huruf Arab nya جَدَّةٌ ج جَدَّاتٌ Cucu laki-laki : Bacaannya hafiid (Isim mufrad) / ahfaad (Isim jamak) huruf Arab nya حَفِيْدٌ ج أَحْفَاد Cucu perempuan : Bacaannya bintun (Isim mufrad) / banaatun (isim jamak) huruf Arab nya بِنْتٌ ج بَنَاتٌ Baca Juga : Lirik Hasbi Rabbi Jallallah Demikianlah pembahasan mengenai tentang Bahasa Arab Anggota Keluarga. Semoga dengan dibagikannya artikel ini bisa memberikan manfaat untuk kita semua dan mendapat berkah dari Allah SWT Baca Juga : 4.7 62 Share this: Posted in AgamaTagged bahasa arab anggota keluarga adalah, gambar bahasa arab anggota keluarga, kamus bahasa arab anggota keluarga, kosakata bahasa arab anggota keluarga, kumpulan bahasa arab anggota keluarga, lagu bahasa arab anggota keluarga, materi bahasa arab anggota keluarga, mufrodat bahasa arab anggota keluarga, soal bahasa arab anggota keluarga, terjemahan bahasa arab anggota keluarga Recent Post Pengertian Limbah Allahummarhamna Bil Quran √ Passing Grade UNS 2022 dan Daya Tampung Pengertian Interaksi Manusia Komputer Soal IPA Kelas 6 Soal IPA Kelas 1 Integritas : Pengertian, Fungsi, Manfaat dan Contoh About Us | Privacy Policy | Disclaimer | Kontak © 2017 - 2023 dosenpintar.com
Image gallery kata keluarga dalam bahasa inggris




















Read more Kata Keluarga Dalam Bahasa Inggris:
- Dudung Keluarga Somat Youtube
- Kata Mutiara Keluarga Sederhana Bahagia
- Keluarga Cemara 2 Tayang
- Kata Bersyukur Keluarga Bahagia
- Kata Untuk Keluarga Bahagia
- Klinik Corpoderma Keluarga Sehat Hospital
- Makkah Live Hari Ini 2021
- Indeks Keluarga Sehat Adalah
- Juknis Gerakan Keluarga Sehat Tanggap Dan Tangguh Bencana Pdf
- Keluarga Somat Episode 200
- Keluarga Cemara 1 Streaming
- Apa Itu Serambi Mekkah
- 1 Keluarga Tewas Di Kalideres
- Kata Kata Bijak Keluarga Kecil Bahagia
- Mekah Madinah Garut
- Sinonim Dari Kata Keluarga Dalam Bahasa Inggris