Lagu Di Film Keluarga Cemara 2


HOME ALUR NEWS OPINI NETIZEN FOTO INDEKS Home Berita News Soundtrack Film Keluarga Cemara 2, Harta Berharga Resmi Dirilis Editor: Eno Dimedjo - 26 April 2022 | 7:00 WIB Poster promosi film Keluarga Cemara 2. (Foto: Kureta/Visinema) Jakarta - Sebelum hadir kembali menyapa keluarga Indonesia pada 23 Juni 2022 di bioskop, film Keluarga Cemara 2 terlebih dulu rilis video klip official soundtrack filmnya yang berjudul Harta Berharga. Melihat hasil video klip Harta Berharga, Mona Ratuliu mengungkapkan rasa terharunya. Bukan tanpa sebab, klip video ini ia nilai begitu hangat dan mengingatkan kepada keluarga. "Gak kerasa yah, waktu nonton itu air mataku netes. Hangat banget, berasa diingatkan tentang momen-momen dan pentingnya waktu berkumpul dengan keluarga," kata Mona, dikutip Kureta pada Selasa, 26 April 2022. "Rilis video klip-nya juga pas waktu momen mudik hari raya, jadi bisa ditonton sambil kumpul keluarga nih," tutur dia. Selain itu, Mona juga setuju bahwa memang hubungan keluarga tidak terbatas dalam orang tua dan anak. Keluarga, dapat hadir dalam bentuk apa saja. Poster promosi lagu Harta Berharga dari film Keluarga Cemara 2. (Foto: Kureta/Visinema)Dirilis pada Sabtu, 23 April 2022, video klip official soundtrack film Keluarga Cemara 2 tersebut dinyanyikan langsung oleh aktor dan aktris muda pemeran filmnya, yakni Adhisty Zara, Widuri Puteri, dan Muzakki Ramdhan. Selaras dengan filmnya yang bertema keluarga, video klip lagu Harta Berharga mengusung tema ragam keluarga. Hal tersebut, terlihat jelas dari video klipnya yang berkolaborasi dengan berbagai keluarga Indonesia lengkap dengan cerita unik hubungan keluarga mereka. Mulai dari hubungan sahabat dekat Lutfi Afansyah dan Emilia Maura yang sudah seperti keluarga, cerita perjuangan Fahmi Maulana yang terpisah dari keluarga (Jakarta-Ciamis), Febrina Arie Pratiwi dan kedekatannya dengan kucing peliharaan, serta keluarga Juliani Nurul Hada dan keluarga Mona Ratuliu yang menunjukkan hangatnya momen berkumpul bersama keluarga besar. Baca juga: Push It Down, Soundtrack Film Indonesia Esport Legends Dirilis Baca juga: Soundtrack No Time To Die Bikin Billie Eilish Raih Piala Oscar 2022 Berbagai cerita hubungan keluarga tersebut sama berharganya, karena sesuai dengan pesan video klip Harta Berharga: keluarga dapat hadir dalam bentuk apa saja. [] FilmMusik Berita Terbaru Marion Jola Rilis Single Bukan Manusia 7 February 2023 | 7:15 WIB Penyanyi Jebolan Indonesian Idol, Ayuenstar Luncurkan Single Baru 6 February 2023 | 16:38 WIB Dukung Strategi Pj Gubernur DKI, PSI: Pastikan Anak-Anak Bisa Makan Layak dan Sekolah Gratis 6 February 2023 | 14:41 WIB Konser Dewa 19 di JIS Tuai Keluhan, APMI Angkat Bicara 6 February 2023 | 13:39 WIB Jakarta Concert Week 2023 Hadirkan Rizky Febian hingga Noah 6 February 2023 | 13:13 WIB Berita Terkait Serangkai Films Juarai Kompetisi Film Pendek Galaxy Movie Studio 2022 25 April 2022 | 7:45 WIB SCTV Hadirkan 9 Film Layar Lebar di Libur Lebaran 2022 23 April 2022 | 1:10 WIB Perbedaan Film KKN Di Desa Penari Versi Cut dan Uncut 22 April 2022 | 23:28 WIB Jadwal Tayang Film Animasi Spider-man: Across the Spider-Verse Diundur 22 April 2022 | 6:30 WIB Berita Lainnya News Penyanyi Jebolan Indonesian Idol, Ayuenstar Luncurkan Single Baru Eno Dimedjo - 6 February 2023 | 16:38 WIB Ayuenstar kembali menghadirkan karya terbarunya berupa single bertajuk Manusia Putus Asa. News Dukung Strategi Pj Gubernur DKI, PSI: Pastikan Anak-Anak Bisa Makan Layak dan Sekolah Gratis Fernandho Pasaribu - 6 February 2023 | 14:41 WIB William Aditya Sarana meminta Pemerintah Provinsi DKI Jakarta fokus dan mengutamakan kesejahteraan anak-anak. News Konser Dewa 19 di JIS Tuai Keluhan, APMI Angkat Bicara Eno Dimedjo - 6 February 2023 | 13:39 WIB Asosiasi Promotor Musik Indonesia (APMI) ikut menyoroti banyaknya keluhan penonton konser "Pesta Rakyat 30 Tahun Berkarya DEWA 19". News Jakarta Concert Week 2023 Hadirkan Rizky Febian hingga Noah Eno Dimedjo - 6 February 2023 | 13:13 WIB Ahmad Dhani Project, Noah, hingga Samsons resmi diumumkan sebagai pengisi acara di gelaran Jakarta Concert Week 2023. News Lirik Lengkap Lagu Bukan Manusia - Marion Jola Eno Dimedjo - 6 February 2023 | 12:00 WIB Berikut lirik lengkap lagu Bukan Manusia milik Marion Jola. Loading ... Terpopuler Febinda Tito Lanjutkan Kisah Cinta di Single Mengalah 5 February 2023 | 12:35 WIB Kejuaraan F1 Powerboat World Championship Digelar di Danau Toba, Kopiko Jadi Sponsor Utama 5 February 2023 | 12:53 WIB Ahmad Dhani Hentikan Konser Dewa 19 di JIS Gegara Ini 5 February 2023 | 13:51 WIB Jakarta Concert Week 2023 Hadirkan Rizky Febian hingga Noah 6 February 2023 | 13:13 WIB Konser Dewa 19 di JIS Tuai Keluhan, APMI Angkat Bicara 6 February 2023 | 13:39 WIB HOME ALUR NEWS OPINI NETIZEN FOTO INDEKS Redaksi Policy Pedoman Media Siber Karir Info Iklan Jl. Rose Garden 5 No.70, RT.002/RW.017, Jaka Setia, Kec. Bekasi Selatan, Kota Bekasi, Jawa Barat 17148 [email protected] ©copyright - Kureta.id

Image gallery lagu di film keluarga cemara 2

lagu di film keluarga cemara 2 1
lagu di film keluarga cemara 2 2
lagu di film keluarga cemara 2 3
lagu di film keluarga cemara 2 4
lagu di film keluarga cemara 2 5
lagu di film keluarga cemara 2 6
lagu di film keluarga cemara 2 7
lagu di film keluarga cemara 2 8
lagu di film keluarga cemara 2 9
lagu di film keluarga cemara 2 10
lagu di film keluarga cemara 2 11
lagu di film keluarga cemara 2 12
lagu di film keluarga cemara 2 13
lagu di film keluarga cemara 2 14
lagu di film keluarga cemara 2 15
lagu di film keluarga cemara 2 16
lagu di film keluarga cemara 2 17
lagu di film keluarga cemara 2 18
lagu di film keluarga cemara 2 19
lagu di film keluarga cemara 2 20

Read more Lagu Di Film Keluarga Cemara 2: